Minggu, 26 Agustus 2018

mengenal apa itu startup dan apa pula startup unicorn yang sudah di miliki indonesia

Sekarang ini banyak bermunculan perusahaan perusahaan baru dibidang teknologi atau yang disebut start-up.pada masa gelembung dot-com dimana dalam periode tersebut banyak perusahaan dot-com didirikan secara bersamaan dimana istilah start-up menjadi sangat populer.

Apa itu start-up

Di Indonesia belakangan ini juga marak berdiri perusahaan start-up dimana penetrasi internet semakin meluas digunakan masyarakat Indonesia.strart-up sendiri bisa diartikan perusahaan rintisan yang meru juk pada semua perusahaan yang belum lama beroperasi.atau perusahaan yang baru didirikan dan berada dalam fase pengembangan dan penelitian untuk menemukan pasar yang tepat.

Ciri ciri startup

Perusahaan baru-perusahaan tersebut beridiri kurang dari tiga tahun atau startup bisa dikatakan bayi yang baru lahir.perusahaan pun memiliki semangat muda karena memang memiliki pekerja dengan usia yang muda dan produktif,seperti mereka yang masih kuliah dan memiliki passion yang kuat untuk mendirikan startup.

Beroperasi dengan website-ini merupakan ciri paling khusus dan bisa dipastikan sebuah starup memilki situs yang merupakan identitasnya yang memang opersionalnya dibidang tersebut.contoh perusahaan jasa ojek,kita sebut saja go-jek yang menggunakan aplikasi mobile,memiliki situs website resminya.

Bergerak dibidang teknologi-istilah strartup sendiri telah memiliki penyempitan makna di industri teknologi jadi jika ada orang yang merintis jualan bakso bisa disebut startup karena memang dalam fase pengembangan tapi lazimnya istilah startup untuk perusahaan teknologi.

Pendapatan-dilihat dari sisi pendapatan yang merupakan perusahaan baru dirintis tentu belum stabil.at au pertahun nya tidak mencapai $ 100.000/tahun atau 1.3 milyar per tahun.yang jelas pendapatan yang masih tergolong kurang tetapi bisa bertahan karena memang ada investor yang menyokongnya.atau juga bootstrapping yaitu pendapatan sendiri yang masih mencukupi untuk bebrapa tahun kedepan.

Jumlah pegawai sedikit-Jumlah pegawai startup ada dibawah 20 orang.bahkan ada strup yang bisa berjaan dengan hanya 3 sampai 5 orang.seperti diawal berdiri facebook hanya memiliki bebrapa gelintir orang.namun dengan pegawai yang sedikit kerja lebih efektif dan tidak ada pemborosan dana.

Bekerja Multitasking-karena jumlah pegawai yang masih sedikit maka kemampuan SDM nya yang mau bekerja lebih,contoh seorang disainer bisa merangkap menjadi bagian keuangan bahkan CEO perusahaan memiliki kerja yang lebih keras dan banyak pada awalnya.

Startup unicorn

Sedangkan startup unicorn adalah sebuah gelar yang diberikan kepada startup yang memiliki valuasi lebih dari $ 1 milyar.sedangkan untuk menentukan nilai valuasi dari sebuah startup sebenarnya sangat sulit .dari sisi founder tentu apa yang mreka kerjakan nilai nya sangat tinggi sekali .sementara dari investor ,kita melihat kalau kita masuk di valuasi sekarang,di valuasi berapa kita bisa exit .

Jadi bisa disimpulkan bahwa nilai valuasi dari sebuah startup itu ditentukan nilai tengah dari ekpektasi investor dan founder,dan faktor yang paling mempengaruhi valuasinya adalah growth rate/pertumbuh an yang setidaknya dengan persentase 30 % MoM(Month-on-month).

Artikel Terkait

mengenal apa itu startup dan apa pula startup unicorn yang sudah di miliki indonesia
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Silakan Tambahkan Komentar Anda