Bagi para pengguna smartphone yang
kebanyakan menggunakan opertating system android dengan begitu banyak
produsen/vendor.kita bisa mendapatkannya dengan harga yang cukup murah atau
bahkan sangat mahal dan juga ada smarthphone yang dibikin dengn tampilan yang
mewah.
Ponsel Constellation dari perusahaan vertu
Vertu,produsen smarthphone yang sudah lama
absen kembali menggebrak industry smarhphone dengan menghadirkan ponsel yang
elegan tetapi juga gahar.Androir yang di gunakan adalah android 6.0 dengan
harga yang sangat mahal yang diperuntukan untuk golongan orang kaya.
Vertu sendiri adalah produsen ponsel asal
inggris yang cukup kesohor sebagai brand ponsel mewah.misalnya untuk satu
ponsel signature saja di bandrol US$ 15.000 atau setara Rp.178 juta.Dan masih
banyak ponsel yang diproduksinya di jual dengan harga yang lebih mahal.
Prinsip vertu dalam berkarya
Dalam memproduksi ponsel vertu menyakini
prinsip utama yakni dengan vertu seorang pengguna akan jadi pusat perhatian.Jika
kamu ingin menonjol, kami buatkan untuk anda tegas Hutch Hutchinson kepala desain vertu.
Proses produksi yang unik
Ternyata dengan harga yang mencapi ratusan
juta rupiah untuk satu ponsel,terdapat hal yang unik pada pembuatannya.Tiap
pekerja vertu bertanggung jawab untuk membuat ponsel dari awal hingga akhir
bahkan dari perancangan hingga siap jual.hal ini tentu berbeda dengan
perusahaan lain yang melibatkan banyak divisi.
Hasil karya pekerja itu /pembuat juga
terukir di dalam ponsel dalam bentuk tanda tangan sehingga memiliki ciri yang khas.setiap pekerja
juga dibekali peralatan khusus sehingga
nilai eksklusif juga dijalankan dalam pembuatannya.
Pemasangan pun dilakukan oleh manusia
seperti pemasangan baut bukan dengan mesin dan bagi calon karyawannya harus mengikuti pelatihan dari tiga bulan
sampai setahun,tergantung tingkat keahliannya masing masing.
Vertu membekali teknisi dengan panduan
langkah demi langkahuntuk membuat sebuah ponsel mewah yang siap pakai.vendor
itu juga menyediakan semacam terminal tutorial didepan teknisi,jadi karya
manusia lebih ditekankan dari pada mesin/robot
dengan lingkungan pekerjaan senyaman mungkin.
Spesifikasinya
Layar dibuat berukuran 5,5 inch dengan body
yang terbuat dari material alumanium yang diselimuti kulit dari italia.Dengan
resolusi layar Quad HD dan menggunakan teknologi amoled.Vertu melindungi layar
tersebut dengan Kristal safir generasi ke enam dengan 140 karat yang tentunya
tahan dari goresan.
Untuk urusan dapur pacu menggunakan
snapdragon 820 dengan memori internal 128 GB dengan RAM yang cukup besar yaitu
4 GB. Kamera belakangnya berukuran 12 megapixel dengan1,55 um yang artinya
memiliki kemampuan merekam 4K.
Ukuran kapasitas batrainya pun cukup besar
yaitu 3.220 mAh dan menggunakan koneksi NFC dan Usb type C.untuk urusan suara
juga tak kalah menetereng karena terdapat teknologi gDolbi digital olus yang
menggunakan dual spiker.
produsen ponsel ini menjual produk ponselnya setara dengan harga sebuah mobil
4/
5
Oleh
Yudi
Silakan Tambahkan Komentar Anda